Kondisi Korban Banjir Saat Ditemukan

BIMA NTB (indoshinju.com) – Pencarian korban banjir yang melanda warga Desa Ngali kemarin Minggu, (29/1) kini memasuki hari kedua Senin 30/01/2017

Tadi malam proses pencarianya sempat tertunda disebabkan cuaca yang tidak mendukung, sehingga disepakati untuk melanjutkan paginya.

Mulai dari pagi sampai sekitar pukul 11:20 tiba-tiba terdengar teriakan salah seorang warga ditengah pencarian. Dia berteriah bahwa korban telah ditemukan.

Hair (45) warga asal Desa Ngali berteriak memanggil orang diluar karena korban telah ditemu. Pada saat dia jalan, bahkan sudah dia lewati olehnya, namun kakinya masih ada satu dia belakang. Pas dia angkat kakinya langsung dia tendang.

Saya sedang jalan saat mencarinya, tiba-tiba saya menendang sesuatu. “Pas saya angkat ternyata korban dan saya langsung panggil yang lainya”, Ungkap Hair.

Mendengar informasi tersebut, ibu korban yang sedang menunggu di pinggir luar bendungan langsung histeris dan pinsang saat melihat jenazah anaknya.

Kerumunan massa menyaksikan korban saat diefakuasi oleh Basarnas menyebabkan kemacetan panjang di jalan Lintas Karumbu Bima dan sekitar bendungan. (Yudhy)

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *