Pameran Seni Rupa Online Pertama di Bojonegoro Oleh Komunitas Line Art Bojonegoro (LAB) Bertema “Napak Tilas Pandemi”

Bojonegoro 28/06/2020.
pencetus ide pak pin (pembina sanggar)

diikuti perupa mulai dari kelas 5 Sekolah Dasar sampai paruh baya

desain keseluruhan digarap salah satu cah lab sendiri yg merupakan lulusan salah satu smk di bjn

tujuan :
– berkarya/berkreatifitas walaupun kemarin sempat dirumah saja dalam waktu yg lama (mengisi waktu ketika lockdown dg hal positif)
– melalui gambar, para perupa menyampaikan aspirasi, semangat untuk para tenaga medis juga masyarakat agar tetap kuat mengahadapi situasi saat ini
– sebagai media hiburan untuk masyarakat bojonegoro dan sekitarnya, melalui genggaman tangan (tanpa harus keluar rumah dan berkerumun, karna bersifat online)

“kenapa berjudul napak tilas pandemi?
pandemi menggambarkan KLB dengan skala besar yg sedang terjadi saat ini, sedangkan napak tilas merupakan keinginan dan sebagai doa agar pandemi ini segera berahir…”

video di desain seakan akan pemirsa diajak memasuki dimensi lain ke ruangan per ruangan untuk menikmati lukisan, walaupun secara online
Penulis:Rischa Novian
Redaksi: ISC.

Related posts